PENGEMBANGAN RENCANA USAHA
BANANA
BAKNIS FOOD
DISUSUN
OLEH:
WULANDARI
EKA PUTRI
2DF02
57212771
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Perusahaan
Kami
dari perusahaan makanan BANANA BAKNIS (Bakar Manis) yang bergerak di bidang
kuliner yang menyajikan makanan dengan bahan dasar pisang dengan rasa yang beraneka rasa yaitu (Coklat,Strawberry,Keju)
Kami
memilih makanan ini karena buah pisang mudah di temukan dan sekaligus turut
serta untuk meramaikan aneka,dan masyarakat Indonesia yang relatif menyukai
makanan ringan,kami pun ingin membuat sesuatu yang berbeda dengan kompetiter
lainnya dengan variasi makanan yang berbeda.
Kami
berusaha menyajikan makanan ringan yang sehat serta layak di konsumsi. Kami
mengharapkan masyarakat merasakan manfaat dari menkonsumsi makanan Banana
Baknis kami.
Keistimewaan
banana baknis ini diantaranya :
v Hidangan
cepat saji yang lezat dan bergizi.
v Harga
relative terjangkau oleh semua kalangan.
v Memiliki
variasi rasa (coklat,strawberry,keju).
v Dapat
diterima oleh semua kalangan.
BAB
II
LANDASAN TEORI
2.1 Identifikasi Usaha
Nama Usaha : Banana Baknis
Pemilik Usaha : Banana Baknis Food
Alamat Usaha : Wisma Asri 2 Kp.Irian Gang
H.Usman RT09/04
Contact
Person : 089654334671
2.2
Ruang Lingkup Usaha
Ruang lingkup usaha yang kami rintis
ini masih usaha perumahan kecil, tapi usaha ini sangat menjanjikan karena
Banana Baknis kami dapat dikonsumsi oleh semua kalangan.
Tujuan
Usaha :
1. Menerapkan
kemampuan berwirausaha
2. Memenuhi
kebutuhan konsumen
3. Memunculkan
bakat untuk berbisnis
4. Mendapatkan
penghasilan
2.3 Struktur Organisasi:
Saya selaku CEO di
Banana Baknis, saya membentuk Organisasi ini terdiri dari :
Manajemen : 2
Produksi : 4
Pemasaran : 3
Keuangan
: 2
2.4 Klasifikasi
Organisasi
·
CEO
Mengontrol,
memonitor semua kegiatan yang ada didalam perusahaan dan mampu membaca laporan
keuangan perusahaan serta dapat mengambil kepurusan.
·
General Manager
Dapat
mengatur sdeluruh departemen bagian dan menjalankan strategi perusahaan
·
Financial Manager
Mengontrol
dan memonitoring semua yang berhubungan dengan masalah keuangan perusahaan, dan dapat mengatasi masalah keuangan.
·
Production Manager
Bertanggung jawab
terhadap produksi dan menginovasikan yang akan diperjualbelikan.
·
Marketing Manager
Dapat
mempromosikan dan menawarkan produk yang perusahaan miliki melalui berbagai
media.
BAB
III
ANALISA MASALAH
3.1
Modal
Modal yang kami gunakan berasal dari
punjaman Bank sebesar Rp. 1.500.000 dan modal kami sendiri sebesar Rp. 514.000
jadi total modal kami sebesar Rp. 2.014.000.
3.2
Penentuan Harga Produksi
Biaya Baku : Rp. 259.000,00,-
Biaya Penolong : Rp. 166.000,00,-
Total biaya Produksi : Rp. 425.000,00,-
Biaya Cetak laporan : Rp. 6.000,00,-
Biaya ADM : Rp. 8.000,00,-
Total Biaya Operasional : Rp. 14.000,00,-
Harga potong produksi/potong BANANA
BAKNIS adalah :
Banana baknis =(Rp. 425.000 + Rp.16.000/500
= Rp. 878,-
Menentukan harga jual
Banana baknis : Rp. 1.756
3.3
Penentuan Harga Jual
Perkiraan laba yang diharapkan :
Rp. 3.000 – Rp. 1.756 = Rp. 1.244,-
3.4
SDM (Sumber Daya Manusia)
Kami tidak menambah jumlah pegawai
karena produk kami masih baru, tetapi apabila produk kami sudah dikenal
masyarakat luas dan produksi kami meningkat kami rasa akan menambah jumlah SDM.
3.5
Pemasaran
pemasaran kami masih didaerah perumahan
dan dipinggiran jalan, kami juga akan membuat jejaring social agar masyarakat
lebih mengenal produk kami.
BAB
IV
PEMBAHASAN MASALAH
4.1 SWOT
A. STRENGTH (KEKUATAN)
· Bahan bakunya mudah ditemukan.
· Memiliki rasa khas tersendiri.
· Harga terjangkau.
|
B. WEAKNESSES (KELEMAHAN)
· Tidak tahan lama dan mudah basi.
· Modal usaha yang kecil.
|
C. OPPORTUNITIES (PELUANG)
· Minat akan makanan ringan tinggi.
·
Makanan ringan yang kaya akan
vitamin.
|
D. THREATS (ANCAMAN)
· Banyak makanan dengan variasi
yang lain.
· Ada jenis makanan yang sama.
· Harga produk competitor bersaing.
· Selera konsumen variatif.
|
4.2 TOWS
A. SO
· Memperbanyak tingkat produksi.
· Memproduksi banana baknis dengan
rasa baru.
· Tetap menjaga kualitas rasa dari
produk.
|
B.
WO
· Memproduksi banana baknis dalam
skala kecil apabila ada pemesanan kita akan menambah jumlah produksi.
|
C. ST
· Memahami selera konsumen.
· Memperkuat cita rasa produk.
· Menambah variasi baru produk.
|
D.
WT
· Packing yang lebih menarik.
· Menambah modal usaha dengan
pinjaman.
·
Mencari investor untuk bergabung.
|
BAB
V
KESIMPULAN
Usaha
banana Baknis kami merupakan usaha yang sangat menjanjikan karena akan
menghasilkan omset yang tinggi. Namun wirausaha harus mempunyai kecakapan dalam
melihat analisis SWOT dan TOWS dan pula mampu menganalisa berbagai masalah sehingga
dapat mengembangkan usaha dengan baik dan lancar, tidak menimbulkan kegagalan
produksi ditengah jalan maka seorang wirausaha harus merencanakan usaha
semaksimal mungkin agar usaha berkembang dengan cepat. Dan juga kami akan terus
melakukan inovasi agar konsumen terus berlangganan kepada kami.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar