Sabtu, 04 Mei 2013

Apa penyebab HAID terasa sakit?

sebab pemicu nyeri haid ada bermacam-macam, umumnya ada beberapa jenis dibawah ini:

1. Pipa leher rahim yang sempit bisa mengambil haid mengalir keluar tersumbat, terjadi sakit nyeri.

2. Pertumbuhan rahim tidak sempurna mudah membentuk cairan darah yang tidak normal, mengakibatkan rahim kekurangan darah, kekurangan oksigen dan terjadi sakit nyeri.

3. Posisi rahim tidak normal, yang mungkin terlalu kedepan atau terlalu kebelakang, bisa mengakibatkan darah haid tidak lancar dan sakit.

4. Masalah psikologis pada wanita.

5. Masalah keturunan bisa dari ibu yang memiliki sejarah sakit haid.

6. Masalah kewanitaan berupa radang rahim, radang pinggul, tumor rahim dan lainnya.

Referensi:

Majalah, Sinshe Hongkong TCM. Edisi April 2013.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar